Android 8.0 Oreo |
Android Oreo (8.0) akan menjadi penerus OS sebelumnya, Android Nougat. Diwartakan The Washington Post, Selasa (22/8/2017), Google memilih nama Oreo tak lain karena ingin nama itu lebih dikenal banyak orang.
Fitur baru Android Oreo
1. Picture in Picture, picture in picture ini seperti fitur splitscreen tapi bedanya kita bisa membuka aplikasi secara bersamaan namun dengan satu layar yang bisa digeser-geser.
2. Penataan ulang di menu setting. Google ingin para pengguna baru Android untuk lebih gampang menseting hapenya.
3. 2x lebih cepet pada saat menyalakan hape.
4. Design baru di menu dan ikon.
5. Membatasi aplikasi yang berjalan supaya nggak boros batre.
6. Memprioritaskan notifikasi, jadi kalian bisa milih notifikasi dari aplikasi mana aja yang bakal di lihat pertama dan aplikasi yang lain.
7. Autofill username dan pasword, ini adalah trobosan baru jadi google memberikan izin untuk aplikasi menyimpan username dan pasword jadi gak ada lagi tuh lupa pasword.
8. Project Treble kalau yang ini lebih kepada developer aplikasi untuk mengupdate aplikasinya dengan lebih cepat.
9. Smart Text Selection, kalau ini google akan memudahkan kita mencari secara akurat nomer telepon, dan alamat. Makanya kita akan lebih mudah untuk bernavigasi.
10. Emoji dengan design baru.
Daftar Sementara SmartPhone yang bisa menggunakan OS OREO
Brand Yang lain menyusul .
Asus
ZenFone 3
ZenFone 4
Google Pixel
Google Pixel XL
Nexus 5X
Nexus 6P
HTC
HTC U11
HTC U Ultra
HTC 10
Nokia
Nokia 8
Nokia 6
Nokia 5
Nokia 3
OnePlus
OnePlus 5
OnePlus 3T
OnePlus 3
Samsung
Samsung Galaxy S8
Samsung Galaxy S8+
Samsung Galaxy Note 8
Samsung Galaxy S7
Samsung Galaxy S7 edge
Samsung Galaxy S7 Active
Samsung Galaxy A7 (2017)
Samsung Galaxy A5 (2017)
Samsung Galaxy A3 (2017)
Samsung Galaxy J7 (2017)
Samsung Galaxy J5 (2017)
Samsung Galaxy Note FE
Samsung Galaxy Tab S3
Samsung Galaxy C9 Pro
Samsung Galaxy C7 Pro
Samsung Galaxy J7 Prime
Sony
Sony Xperia X
Sony Xperia X Performance
Sony Xperia XZ
Sony Xperia X Compact
Sony Xperia XZ Premium
Sony Xperia XZs
Sony Xperia XA1
Sony Xperia XA1 Ultra
Sony Xperia Touch
Sony Xperia XA1 Plus
Xiaomi
Mi Xiaomi 6
Xiaomi Redmi Note 5
Xiaomi Redmi Pro 2
Xiaomi Mi 5s
Xiaomi Redmi Note 4
Xiaomi Mi Max
Xiaomi Mi Max 2
Xiaomi Mi 5s Plus
Xiaomi Mi Note 2
Xiaomi Mi Mix
Xiaomi Mi 5X
Xiaomi Redmi 5A
Sumber : ( dari beberapa Sumber website )
Thanks for reading & sharing Info Sukabumi
0 komentar:
Post a Comment